Cara Mengubah Warna Background HTML || BLC Telkom Klaten

1 min read

A. PENDAHULUAN
    a. Pengertian

    Background adalah latar belakang pada gambar atau objek yang berada dibelakang objek utama.


    b. Latar Belakang Masalah

    Saat pertama kali belajar membuat website, hal yang dipelajari adalah membuat tampilan website menggunakan HTML dan CSS. Hal ini sudah menjadi dasar dalam membuat website. Karena HTML dan CSS akan menjadi kerangka dasar website dan bisa digunakan untuk mendesain website.


B. MAKSUD DAN TUJUAN

    Memberi warna background pada sebuah website.


C. BATASAN DAN RUANG LINGKUP PEKERJAAN

    W3Schools


D. TARGET DAN HASIL YANG DIHARAPKAN

    Paham dan dapat memberi warna background website.


E. ALAT DAN BAHAN

  • Laptop
  • Internet

 

F. TARGET WAKTU

    8 Jam (08.00-16.00 WIB)


G. TAHAPAN PELAKSANAAN  

  • Briefing
  • <!DOCTYPE html>
    <html>
    <body style="background-color:powderblue;">

    <h1>ADIB AUNUR ROHIM</h1>
    <p>Ini adalah Blogger Adib</p>

    </body>
    </html
  • Ini hasilnya


H. TEMUAN PERMASALAN DAN PENYELESAIANNYA
I. REFERENSI

  • W3Schools

Anda mungkin menyukai postingan ini

Posting Komentar