Prospek dan Tantangan Kerja Bidang IT || BLC Telkom Klaten

2 min read

 


A. PENDAHULUAN
    a. Pengertian

    Tantangan adalah sebuah bentuk permasalahan atau probelmatika yang harus dihadapi dimasa depan.


    b. Latar Belakang Masalah

    Dikarenakan belum mengetahui kedepanya setelah lulus dari SMK mau kerja ataupun kuliah serta perlu mengetahui tantangannya dan keuntungannya yang akan dihadapinya.


B. MAKSUD DAN TUJUAN

    Nantinya kita akan bekerja maka dari itu kita harus bisa mengerti peluang peluang kerja sesuai bidang yang di sukai.


C. BATASAN DAN RUANG LINGKUP PEKERJAAN

    Prospek Peluang Kerja Bidang IT


D. TARGET DAN HASIL YANG DIHARAPKAN

    Dapat menambah wawasan tentang IT dan bekerja di dunia IT dengan kemampuan yang dimiliki sesuai dengan bidangnya serta bisa juga mengimplementasikannya di dunia kerja luar.


E. METODE PELAKSANAAN

  • Berdiskusi Bersama

 

F. ALAT DAN BAHAN

  • Laptop
  • Internet

 

G. TARGET WAKTU

    8 Jam (08.00-16.00 WIB)


H. TAHAPAN PELAKSANAAN

    Maksud dan tujuan membahas prospek peluang dan tantangan kerja bidang IT.

    Ya nantinya kita akan bekerja maka dari itu kita harus mengerti terlebih dahulu peluang dan tantanganya seperti apa?, untuk persiapan ketika mau bekerja, baik itu wirausaha maupun bekerja di perusahaan.

    Ketika kita lulus Sekolah Menengah Kejuruan ataupun Sekolah Menengah Atas, kita di hadapkan tiga pilihan antara :

  • Kuliah
  • Kerja
  • Wirausaha

 

    Pekerjaan di Bidang IT :

  1. Mobile Programmer
  2. Pengajar/Trainer di bidang IT
  3. Software Engineer 
  4. System Analys atau System Integrator
  5. Konsultant IT
  6. Network Engineer
  7. Intelegent System Development
  8. Software Tester
  9. Database Administrator
  10. Game Development
  11. Web Designer & Programmer
  12. Freelance Programmer
  13. Security System & Pentest
  14. Desktop Programmer
  15. Wiraswasta

 

    TANTANGAN DI BIDANG IT

    1. Infrastruktur

  • Keterbatasan akses jaringan dalam merancang bangun insfrastruktur jaringan serta menganalisa dan menyediakan infrastruktur sesuai kebutuhan.
  • Ketersediaan service.

 

    2. Sumber Daya Manusia (SDM)

  • Mutu SDM yang rendah
  • SDM yang salah posisi
  • Attitude yang rendah
  • Rendahnya mutu pendidikan

 

    3.Manajemen Kelola

  • Dasar aturan hukum
  • Kebijakan
  • Aturan tata kelola standart baku dan SOP

 

    4. Tuntutan perkembangan Teknologi

  • Kemajuan teknoologi yang sangat pesat
  • Kebijakan pemerintah
  • Tuntutan internasional

 

I. TEMUAN PERMASALAHAN DAN PENYELESAIANNYA

-


J. KESIMPULAN

    Bekerja di bidang IT bukan semata-mata soal gelar saja, tapi juga dibutuhkan skill dan pengalaman. Jangan harap bisa mendapatkan posisi strategis dengan gaji tinggi jika kamu tak punya kemampuan yang mumpuni. Untuk itu, kembangkan skill dan terus asah kemampuan, dapatkan juga pengalaman agar kamu bisa bersaing di bidang IT.


K. REFERENSI

  • Mbah Suro Dhemit

Anda mungkin menyukai postingan ini

Posting Komentar